PDAM Kabupaten Bogor Meriahkan HUT Kemerdekaan Bersama Warga
Memperingati HUT Ke-71 Kemerdekaan RI yang jatuh pada 17 Agustus 2016, PDAM Tirta Kahuripan menggelar sejumlah acara yang dilaksanakan di lingkungan PDAM mulai di kantor pusat, cabang, hingga di lokasi mata air baik yang melibatkan internal karyawan maupun masyarakat.